Resep Rendang Jengkol - kurnia ida f

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Rendang Jengkol - kurnia ida f
  • Resep Rendang Jengkol oleh kurnia ida f

    Berikut ini adalah resep masakan Rendang Jengkol. Resep Rendang Jengkol yang ditulis kurnia ida f bisa menjadi .



    resep masakan Rendang Jengkol


    Resep Rendang Jengkol


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 kg jengkol
    2. 1 butir kelapa ambil santannya, sisakan 3 sdm (sangrai)
    3. Bumbu halus:
    4. 10 buah bawang merah
    5. 6 buah bawang putih
    6. 15 buah cabe merah,
    7. 10 buah cabe rawit
    8. daun salam
    9. sereh
    10. lengkuas
    11. daun kunyit
    12. pekak
    13. jinten
    14. asam kandis
    15. Cengkeh
    16. secukupnya Gula merah,garam, penyedap rasa

    Langkah

    1. Kupas jengkol, cuci, goreng lalu rendam air -+ 10menit kemudian geprek

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Tumis bumbu halus, masukan salam,lengkuas,sereh,daun kunyit,asam kandis

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Masukan jengkol, masukan santan, masukan 3 sdm kelapa sangrai

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Beri gula merah & penyedap rasa

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    5. Masak hingga santan berkurang, tes rasa & sajikan.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    6. Note: jengkol digoreng lalu direndam tujuanya untuk memepersingkat waktu agar cepat empuk.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Itulah tadi Resep Rendang Jengkol, Harapan kami anda menyukainya.Untuk mencari resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Rendang Jengkol diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Rendang Jengkol - kurnia ida f diatas pada kategori resep berikut ini
     

    Anda sedang membaca Resep Rendang Jengkol - kurnia ida f dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2017/05/resep-rendang-jengkol-kurnia-ida-f.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.