Resep Gudangan / Urapan By Dika Pramesti

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Gudangan / Urapan By Dika Pramesti
  • Resep Gudangan / Urapan oleh Dika Pramesti

    Dibawah ini adalah resep cara membuat Gudangan / Urapan. Resep Gudangan / Urapan yang dishare oleh Dika Pramesti dapat disajikan .



    gambar untuk resep Gudangan / Urapan


    Resep Gudangan / Urapan


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. Sayuran :
    2. 1 iket daun bayam
    3. 1 iket daun keningkir
    4. 1 iket kacang panjang
    5. Toge
    6. Wortel (karena persediaan abis jd gak pake)
    7. Bumbu :
    8. 1/2 butir kelapa muda
    9. 3 siung bawang merah
    10. 2 siung bawang putih
    11. 3 buah cabe merah besar
    12. 6 buah cabe rawit (sesuai selera aja kl ini)
    13. 5 lembar daun jeruk
    14. 2 cm kencur
    15. 3/4 sdm garam
    16. Sedikit gula jawa
    17. 3 sdm gula pasir (krn sya ska agak manis tp disesuaikan boleh)

    Cara Membuat

    1. Blender semua bahan bumbu sampai halus. Koreksi rasa. Kemudian kukus bumbu kira2 1/2 jam.

    2. Untuk sayuran tinggal direbus pake air kasih sedikit garam.

    3. Setelah semua siap tinggal dicampur aja semua sayur sama bumbunya.




    Itulah tadi Resep Gudangan / Urapan, Semoga anda menyukainya.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Gudangan / Urapan diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Gudangan / Urapan By Dika Pramesti diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Gudangan / Urapan By Dika Pramesti dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2017/01/resep-gudangan-urapan-by-dika-pramesti.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.