Resep nasi urap jawa timur'an ?? oleh Marlina Listya Nirmala
Berikut ini adalah resep masakan nasi urap jawa timur'an ??. Resep nasi urap jawa timur'an ?? yang dibuat oleh Marlina Listya Nirmala bisa jadi .
Resep nasi urap jawa timur'an ??
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 ikat bayam
- 1 ikat kacang panjang
- 1 ikat selada air ( kenci )
- 100 gr kecambah
- bumbu urap:
- 1 butir kelapa setengah muda
- 5 siung bawang putih
- 1 ruas kencur
- 10 biji cabe merah keriting
- 5 biji cabe rawit
- secukup nya garam
- secukup nya gula ( gula merah lebih mantappp)
- secukup nya daun pisang kalo g ada bisa pake alumunium voil atau wadah tahan panas
- pelengkap:
- 100 gram ikan asin atau bisa tempe/tahu goreng
- nasi putih
Langkah
Rebus sayuran satu persatu bergantian
Parut kelapa memanjang
Haluskan bumbu urap sampai lembut
Campurkan bumbu ke kelapa muda, sampai tercampur rata
Bungkus campuran kelapa dan bumbu menggunakan daun pisang
Kukus 30 menit
Trararararaa urap siap, bisa ditambah nasi, ikan asin, peyek teri atau pelengkap sesuka anada....
Demikianlah tadi Resep nasi urap jawa timur'an ??, Semoga saja berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep nasi urap jawa timur'an ?? diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep nasi urap jawa timur'an ?? Karya Marlina Listya Nirmala diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep nasi urap jawa timur'an ?? Karya Marlina Listya Nirmala dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2015/06/resep-nasi-urap-jawa-timur-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.