Resep Tumis labu siam - Shanty Anggraini

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Tumis labu siam - Shanty Anggraini
  • Resep Tumis labu siam oleh Shanty Anggraini

    Berikut ini adalah resep memasak Tumis labu siam. Resep Tumis labu siam yang dibuat oleh Shanty Anggraini bisa jadi .



    cara membuat Tumis labu siam


    Resep Tumis labu siam


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 buah labu siam (UK.besar)
    2. Secukupnya potongan tempe/tahu goreng
    3. ?? Bumbu kasar :
    4. 1 lbr daun salam
    5. 1 cm lengkuas (geprek)
    6. 1 cabe merah (iris tipis)
    7. 2 cabe hijau (iris tipis)
    8. 5 bawang merah (iris)
    9. 3 bawang putih (iris)
    10. 2 cabe rawit (iris) bole dskip klo g suka pedas
    11. Secukupnya garam, gula pasir
    12. Secukupnya kaldu ayam (saya pakai Masako ayam)
    13. 7 helai Cambah Ale (saya pke, buat gantiin petai. bole dskip)

    Langkah

    1. Bersihkan & potong korek labu Siam. Taburi garam, diamkan sebentar. Stelah agak lemas, cuci dg air kemudian tiriskan.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Tumis semua bumbu kasar/iris hingga harum.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Masukkan potongan tahu/tempe, kemudian labu Siam. Tuang air, masak hingga air berkurang setengahnya.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Tambahkan garam, gula pasir & kaldu ayam. Icip rasa, bila sdh pas angkat & sajikan.

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Demikianlah Resep Tumis labu siam, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Tumis labu siam diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tumis labu siam - Shanty Anggraini diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Tumis labu siam - Shanty Anggraini dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2019/08/resep-tumis-labu-siam-shanty-anggraini.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.