Resep Balado Terong Pedas Manis Kiriman dari Ledi Sanwa

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Balado Terong Pedas Manis Kiriman dari Ledi Sanwa
  • Resep Balado Terong Pedas Manis oleh Ledi Sanwa

    Berikut ini resep Balado Terong Pedas Manis. Resep Balado Terong Pedas Manis yang dishare oleh Ledi Sanwa dapat disajikan 3 Porsi.



    gambar untuk resep makanan Balado Terong Pedas Manis


    Resep Balado Terong Pedas Manis


    Porsi: 3 Porsi

    Bahan-bahan

    1. 3 buah terong
    2. 5 buah cabai tanjung
    3. 5 buah cengek domba
    4. 6 siung bawang merah
    5. 5 siung bawang putih
    6. secukupnya Garam
    7. sesuai selera Gula
    8. 1 buah tomat ukuran kecil
    9. 1 sdt Kecap bango

    Langkah

    1. Potong terong yang telah di cuci..lalu goreng hingga empuk kecoklatan, angkat tiriskan

    2. Ulek bawang merah, bawang putih, cabai, dan cengek..jangan terlalu lembut..lalu masukan beserta tomat..tambahkan gula dan garam

    3. Masukan semua bumbu yg telah di uleg kedalam katel berisi minyak panas..tunggu hinggal matang sedikit wangi..campurkan terong kedalam nya,beri air sedikit..aduk hingga rata..lalu tambahkan kecap bango..

    4. Sajikan di piring cantik anda untuk makan siang ??????




    Demikianlah Resep Balado Terong Pedas Manis, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Balado Terong Pedas Manis diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Balado Terong Pedas Manis Kiriman dari Ledi Sanwa diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Balado Terong Pedas Manis Kiriman dari Ledi Sanwa dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2019/06/resep-balado-terong-pedas-manis-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.