Resep Tumis labu siam pedas manis oleh Rossel Cindy
Inilah resep cara membuat Tumis labu siam pedas manis. Resep Tumis labu siam pedas manis yang dibuat oleh Rossel Cindy bisa jadi .
Resep Tumis labu siam pedas manis
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 buah labu siam yang masih muda
- 1 papan tempe
- 7 siung bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 15 buah cabe merah besar(boleh skip)
- 7 buah cabe rawit merah
- 1 lembar daun salam
- secukupnya garam
- secukupnya gula merah
- sedikit masako / royco rasa ayam
- secukupnya minyak untuk menumis
Langkah
Setelah labu di potong panjang dan tipis,taburi garam di atasnya kemudian di aduk agar garam merata dan menghilangkan getah nya.diam kan beberapa saat kemudian cuci bersih
Haluskan bawang merah,putih,cabe merah dan cabe rawit,setelah itu haluskan juga tempe.
Tumis bumbu halus dan tempe di minyak,tambahkan daun salam dan gula merah.
Setelah matang,masukan labu garam dan masako lalu aduk2 hingga merata,tambahkan sedikit air,koreksi rasa.
Setelah matang,taburi bawang goreng di atasnya dan siap untuk di nikmati.
Itulah tadi Resep Tumis labu siam pedas manis, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Tumis labu siam pedas manis diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tumis labu siam pedas manis Dari Rossel Cindy diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Tumis labu siam pedas manis Dari Rossel Cindy dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2019/05/resep-tumis-labu-siam-pedas-manis-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.