Resep Udang Lempah Kuning Nanas khas Bangka oleh #DapoerJumel
Dibawah ini adalah cara membuat Udang Lempah Kuning Nanas khas Bangka. Resep Udang Lempah Kuning Nanas khas Bangka yang dibuat oleh #DapoerJumel cukup untuk .
Resep Udang Lempah Kuning Nanas khas Bangka
Porsi:
Bahan-bahan
- 500 gram Udang ukuran sedang
- 1/2 buah Nanas
- secukupnya Air (untuk kuah)
- secukupnya Air Asam
- Bumbu Halus :
- 6 siung Bawang Merah
- 3 siung Bawang Putih
- 2 cm Kunyit
- 2 cm Lengkuas/Laos
- 2 cm Terasi
- secukupnya Garam
- secukupnya penyedap rasa
- secukupnya gula
- 6 buah cabe rawit (karena doyan pedas, saya banyakin cabe rawitnya)
- 10 buah cabe keriting
Langkah
Bersihkan udang & tiriskan.
Rebus air hingga mendidih, masukkan bumbu halus n udang
Terakhir masukkan nanas yg telah dipotong dadu.
Tes rasa.
Alhamdulillah suami nambah makannya, asem" manis, pedesnya diujung lidah, katanya ?? Selamat mencoba !!!
Itulah Resep Udang Lempah Kuning Nanas khas Bangka, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Udang Lempah Kuning Nanas khas Bangka diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Udang Lempah Kuning Nanas khas Bangka By #DapoerJumel diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Udang Lempah Kuning Nanas khas Bangka By #DapoerJumel dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2019/01/resep-udang-lempah-kuning-nanas-khas.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.