Resep Timun Suri kuah gula aren oleh inonk Aden _ LizSetia(MomyNaufal)
Inilah resep Timun Suri kuah gula aren. Resep Timun Suri kuah gula aren yang ditulis inonk Aden _ LizSetia(MomyNaufal) bisa disajikan .
Resep Timun Suri kuah gula aren
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 buah timun suri yg mateng
- Bahan kuah:
- 500 ml air
- 100 gr gula aren
- 1-2 sdm gula pasir(manis sesuai selera)
- 125 ml santan
Langkah
Buat kuahnya terlebih dahulu,campurkan air&gula aren rebus hingga larut.
Tambahkan gula pasir,aduk rata.
Masukan santan,aduk2 setelah mendidih matikan api.
Angkat&saring,tunggu dingin.
Ambil buah timun suri kemudian belah,kerok buang bagian bijinya.
Kupas kulitnya&potong2 sesuai keinginan.
Masukan pada gelas saji,setelah kuah dingin baru tuang pada gelas berisi potongan timun suri.
Siap dnikmati.
Itulah Resep Timun Suri kuah gula aren, Semoga berguna untuk anda.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Timun Suri kuah gula aren diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Timun Suri kuah gula aren By inonk Aden _ LizSetia(MomyNaufal) diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Timun Suri kuah gula aren By inonk Aden _ LizSetia(MomyNaufal) dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2019/01/resep-timun-suri-kuah-gula-aren-by.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.