Resep Puding sirup jeruk segar oleh Tara
Berikut ini resep cara membuat Puding sirup jeruk segar. Resep Puding sirup jeruk segar yang ditulis Tara bisa jadi .
Resep Puding sirup jeruk segar
Porsi:
Bahan-bahan
- 2 bungkus agar-agar
- 8 kaleng / gelas air
- 1 kaleng susu kental manis
- 1/2 botol sirup jeruk (saya pakai abc)
- buah untuk lapisan (bisa buah kaleng atau jeruk saya pakai Nanas
- 2 sdm tepung maizena
Langkah
Masukan agar agar (1 3/4 bubuk dari dua bungkus), air, susu, maizena aduk terus hingga mendidih
Setelah mendidih taruh agar-agar di cetakan kemudian tuang dengan merata sirup jeruk
Setelah agak mengeras susun buah diatas agar
Masak sisa agar-agar dengan satu gelas air (lapisan bening) kemudian tuang lapisan bening diatas adonan tadi
Demikianlah tadi Resep Puding sirup jeruk segar, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Puding sirup jeruk segar diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Puding sirup jeruk segar - Tara diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Puding sirup jeruk segar - Tara dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2019/01/resep-puding-sirup-jeruk-segar-tara.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.