Resep Lontong sayur part 2 (Opor Ayam) oleh Silviana Fatmaningsih
Berikut ini adalah resep cara membuat Lontong sayur part 2 (Opor Ayam). Resep Lontong sayur part 2 (Opor Ayam) yang dishare oleh Silviana Fatmaningsih bisa menjadi 4 porsi.
Resep Lontong sayur part 2 (Opor Ayam)
Porsi: 4 porsi
Bahan-bahan
- 1/2 dada ayam, filet
- 1 santan kara
- 1 sachet bumbu opor (BBM)
- minyak goreng
- 1 batang sereh geprek
- 2 lembar daun salam
- 1 cm lengkuas geprek
- secukupnya garam dan gula
Langkah
Panaskan minyak, masukkan bumbu jd yg sdh ada, tambahkan sereh, daun salam, lengkuas. Tumis sebentar.
Masukkan ayam yg telah d potong, dan d goreng terlebih dahulu. Saya goreng dulu supaya waktu masak ayam tidak mudah hancur,
Beri air secukupnya, bumbui gula dan garam sesuai selera,
Aduk sebentar, masukkan santan, aduk pelan hingga mendidih.
Matikkan kompor, Selesai ^^
Itulah Resep Lontong sayur part 2 (Opor Ayam), Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Lontong sayur part 2 (Opor Ayam) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Lontong sayur part 2 (Opor Ayam) Kiriman dari Silviana Fatmaningsih diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Lontong sayur part 2 (Opor Ayam) Kiriman dari Silviana Fatmaningsih dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2019/01/resep-lontong-sayur-part-2-opor-ayam.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.