Resep Tacos Bistik Sapi oleh Hanum Hadzami
Berikut ini resep memasak Tacos Bistik Sapi. Resep Tacos Bistik Sapi yang dishare oleh Hanum Hadzami bisa disajikan 3 porsi.
Resep Tacos Bistik Sapi
Porsi: 3 porsi
Bahan-bahan
- Bahan Bistik Sapi :
- 250 gram sirloin steak (potong kecil seukuran daging empal)
- 1 ukuran kecil bawang bombay (iris memanjang)
- 2 siung bawang putih (geprek)
- 1 sdt lada hitam (tumbuk kasar)
- 3 sdm kecap manis
- 1 sdm madu
- 1 sdm saos tiram
- 1 sdm soy sauce (kecap asin)
- 1 buh tomat ukuran kecil (potong kotak)
- 150 ml air
- secukupnya Gula dan garam
- Olive oil untuk menumis
- Bahan Tacos
- 6 lembar kulit tacos (tortila)
- 1 buah alpukat ukuran kecil (mashed)
- 3 lembar keju (iris kotak kecil)
- Olive oil untuk menumis
- Chips untuk pelengkap
Langkah
Pertama-tama buat bistik sapi terlebih dahulu. Memakan waktu kurang lebih 45 menit sesuai kualitas daging.
Tumis bawang bombay dan bawang putih sampai harum. Masukkan tomat.
Masukkan daging. Tambahkan air. (Sebelum daging dimasukkan, daging dipukul-pukul terlebih dahulu agar lebih cepat empuk)
Aduk rata. Masukkan sisa bumbu. Koreksi rasa. Masak hingga daging empuk dan kuah menyusut.
Cara membuat tacos : olesi pan anti lengket dengan olive oil. Panggang tacos hingga hangat dan tidak kering. Angkat
Di piring saji, taburi dengan keju, alpukat dan potongan bistik sapi. Siram kuah bistik sapi diatasnya.
Selamat makan dan selamat mencoba ??
Itulah Resep Tacos Bistik Sapi, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Tacos Bistik Sapi diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tacos Bistik Sapi Dari Hanum Hadzami diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Tacos Bistik Sapi Dari Hanum Hadzami dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2018/11/resep-tacos-bistik-sapi-dari-hanum.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.