Resep Sup Bihun Kumplit - Novi Herawati

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Sup Bihun Kumplit - Novi Herawati
  • Resep Sup Bihun Kumplit oleh Novi Herawati

    Berikut ini adalah resep masakan Sup Bihun Kumplit. Resep Sup Bihun Kumplit yang dishare oleh Novi Herawati bisa jadi 10 porsi.



    resep Sup Bihun Kumplit


    Resep Sup Bihun Kumplit


    Porsi: 10 porsi

    Bahan-bahan

    1. 1 bungkus Bihun Jagung Superior
    2. 3 buah Bakso Sapi
    3. 2 batang Pak Coy (Sawi Hijau Sendok)
    4. 3 batang Jagung Muda (Putren)
    5. 1 1/2 liter Air
    6. 1/4 sendok teh Merica (Lada) Bubuk
    7. secukupnya Garam
    8. 6 siung Bawang Merah
    9. 2 siung Bawang Putih
    10. 2 sendok makan Minyak Goreng

    Langkah

    1. Masak bihun kurang lebih 5 menit.
      Angkat dan tiriskan.

    2. Siapkan bahan yang sudah dipotong dan di iris tadi.

    3. Iris bawang merah dan bawang putih.

      Kemudian tumis dengan minyak goreng ke dalam panci kecil sampai harum.

      Beri Air, lada dan garam. Cicipi rasanya. Masak sampai mendidih.

    4. Setelah mendidih masukkan bakso dan jagung putren selama 5 menit, kemudian baru masukkan bihun dan pak coy.

    5. Setelah matang dan lengkap. **Sup Bihun Kumplit** ini dapat disajikan.




    Itulah Resep Sup Bihun Kumplit, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Sup Bihun Kumplit diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sup Bihun Kumplit - Novi Herawati diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Sup Bihun Kumplit - Novi Herawati dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2018/10/resep-sup-bihun-kumplit-novi-herawati.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.