Resep Pisang Molen oleh Yulia Juragan
Dibawah ini adalah cara memasak Pisang Molen. Resep Pisang Molen yang dibuat oleh Yulia Juragan cukup untuk .
Resep Pisang Molen
Porsi:
Bahan-bahan
- 14 buah pisang kepok
- 250 gr terigu
- 50 gr gula pasir
- 1/2 sdt vanili
- sejumput garam
- 25 gr margarin
- secukupnya air
- minyak untuk menggoreng
Langkah
1 pisang kepok dipotong miring jadi 2 bagian
Terigu + gula + margarin + vanili + garam dicampur rata
Campurkan air sedikit-sedikit sampai adonan menjadi kalis dan ringan
Ambil sedikit adonan, taburkan sedikit terigu biar tidak lengket, kemudian digilas menjadi pipih
Usahakan semua bagian rata panjang dan lebarnya ya
Kemudian potong selebar 1 ruas jari, potongan tersebut gilas lagi biar lebih memanjang
Baru kemudian lilitkan ke pisang
Lakukan sampai habis
Goreng dalam minyak yang banyak dan api sedang kecil
Jika sudah berwarna kuning emas sudah boleh diangkat
Demikianlah tadi Resep Pisang Molen, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Pisang Molen diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pisang Molen By Yulia Juragan diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Pisang Molen By Yulia Juragan dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2018/10/resep-pisang-molen-by-yulia-juragan.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.