Resep Pelecing Kangkung khas Lombok - Didik Wicaksono

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Pelecing Kangkung khas Lombok - Didik Wicaksono
  • Resep Pelecing Kangkung khas Lombok oleh Didik Wicaksono

    Berikut ini adalah cara membuat Pelecing Kangkung khas Lombok. Resep Pelecing Kangkung khas Lombok yang ditulis Didik Wicaksono bisa disajikan 4 porsi.



    resep lengkap untuk Pelecing Kangkung khas Lombok


    Resep Pelecing Kangkung khas Lombok


    Porsi: 4 porsi

    Bahan-bahan

    1. 5 ikat kangkung
    2. 3 cabai merah besar
    3. 3 cabai merah kecil
    4. 1 sdt terasi
    5. 2 tomat
    6. 1 jeruk limo
    7. sesuai selera tauge
    8. secukupnya garam

    Langkah

    1. Rebus kangkung sebentar saja, tambahkan garam agar warna kangkung tetap hijau cerah

    2. Rebus tauge

    3. Cuci bersih cabai dan tomat sebelum diuleg

    4. Uleg / blender cabai, tomat, dan terasi hingga halus. Beri sedikit garam. Semua bumbu diolah dalam keadaan mentah supaya segar dan mengeluarkan aroma yang khas.

    5. Beri perasan jeruk limo pada sambal, aduk rata

    6. Pelecing kangkung siap disajikan dengan terpisah atau digaur (campur) dengan kangkung dan tauge. Bisa juga dengan tambahan kelapa parut dan kacang tanah goreng untuk memperkaya rasa.




    Itulah tadi Resep Pelecing Kangkung khas Lombok, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Pelecing Kangkung khas Lombok diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pelecing Kangkung khas Lombok - Didik Wicaksono diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Pelecing Kangkung khas Lombok - Didik Wicaksono dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2018/10/resep-pelecing-kangkung-khas-lombok.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.