Resep Peanut Chiffon Cake oleh Wijayanti
Berikut ini adalah cara memasak Peanut Chiffon Cake. Resep Peanut Chiffon Cake yang ditulis Wijayanti bisa disajikan .
Resep Peanut Chiffon Cake
Porsi:
Bahan-bahan
- a
- 100 gr tepung terigu
- 20 gr gula pasir
- 40 gr gula castor(sy ga punya jd pakai gula pasir)
- 1/2 sdt bumbu spikoek
- b
- 50 gr kacang tanah sangrai yg sdh di haluskan(di blender)
- 60 ml cairan(bs susu,santan atau air saja)
- 50 ml minyak goreng
- 6 kuning telur
- c
- 6 putih telur
- 75 gr gula pasir
- 1/2 sdt garam
- 1/2 sdt cream of tartar (saya skip,ganti 1sdm air perasan lemon)
Langkah
Siapkan bahan A dlm satu wadah,aduk rata
Siapkan bahan B dlm 1 wadah,aduk rata
Campur bahan A ke dalam bahan B,aduk rata sisihkan.
Kocok putih telur dan garam sampai berbusa dg speed rendah kemudian masukkan gyla pasir bertahap,lanjutkan dg mengocok sampai kaku
Campur putih telur ke dlm adonan kuning telur bertahap dg teknik aduk balik.
Setelah tercampur rata masukkan ke dlm loyang chiffon,panggang dg api kecil sampai matang (kurang lebih 30-45 menit tergantung kompor dan oven masing2)
Lalukan tes tusuk untuk memastikan kematangan
Kalau sdh matang keluarkan loyang dr oven,dinginkan dg posisi loyang terbalik.
Setelah dingin keluarkan dr loyang dan siap di sajikan.
-
Demikianlah Resep Peanut Chiffon Cake, Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Peanut Chiffon Cake diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Peanut Chiffon Cake Dari Wijayanti diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Peanut Chiffon Cake Dari Wijayanti dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2018/10/resep-peanut-chiffon-cake-dari-wijayanti.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.