Resep Telur gulung (jajanan SD) Oleh Wulan Rachmawati

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Telur gulung (jajanan SD) Oleh Wulan Rachmawati
  • Resep Telur gulung (jajanan SD) oleh Wulan Rachmawati

    Berikut ini adalah cara memasak Telur gulung (jajanan SD). Resep Telur gulung (jajanan SD) yang dishare oleh Wulan Rachmawati bisa menjadi Banyak.



    resep makanan Telur gulung (jajanan SD)


    Resep Telur gulung (jajanan SD)


    Porsi: Banyak

    Bahan-bahan

    1. 4 butir telur
    2. 1/2 sdm terigu
    3. 1 sdm air
    4. 2 bks shoun yang sudah diremdam (saya pakai shoun merk kaca)
    5. 1 sdt garam
    6. 1/2 sdt merica
    7. Minyak untuk menggoreng

    Langkah

    1. Masukkan semua bahan kecuali shoun ke dalam botol yang tutupnya sudah diberi lubang. Kocok hingga rata.

    2. Panaskan minyak.

    3. Masukkan segenggam kecil shoun ke dalam wajan, siram dengan telur dengan cara melingkar supaya telur rata.

    4. Ambil dengan tusuk sate ukuran besar lalu putar hingga semuanya tergulung.

    5. Lakukan hingga adonan habis.

    6. Disantap dengan saus sambal. Saya pakai mayonase juga jadi makin enyaakkkss...




    Itulah tadi Resep Telur gulung (jajanan SD), Semoga saja berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Telur gulung (jajanan SD) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Telur gulung (jajanan SD) Oleh Wulan Rachmawati diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Telur gulung (jajanan SD) Oleh Wulan Rachmawati dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2018/08/resep-telur-gulung-jajanan-sd-oleh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.