Resep Soup Jamur Tahu Lombok oleh Y.Utomo
Inilah cara memasak Soup Jamur Tahu Lombok. Resep Soup Jamur Tahu Lombok yang dibuat oleh Y.Utomo bisa disajikan 5 porsi.
Resep Soup Jamur Tahu Lombok
Porsi: 5 porsi
Bahan-bahan
- 250 gram Tahu Lombok
- 250 gram Jamur Putih
- 250 gram Kecambah
- 7 Siung Bawang Merah
- 7 Siung Bawang Putih
- 1 Sdt Merica
- 1 Sdt Garam Dapur
- secukupnya Gula pasir
- 1/2 Biji Bawang Bombay iris iris
- 3 biji Daun Bawang Prei iris iris
- 1 Buah Tomat Matang Sedang Bagi 2 bagian
- 4 Sdm Kecap Manis
- 3 biji Cabe rawit iris iris
- 1 biji Jeruk Nipis
Langkah
Tahu potong potong, jamur iris iris, dan kecambah dibersihkan
Semua bumbu dihaluskan ditumis sebentar hingga bau harum , tambahkan air sedikit masukan Tahu , jamur, terakhir setelah masak tambahkan Daun Prei , potongan Tomat, gula, garam, merica dan kecambah Soup siap dihidangkan
Sambal Kecap , tambahkan potongan Tomat, cabe bawang Merah, Bawang Putih dan Kecap Manis adik aduk tambahkan jeruk Nipis
Itulah Resep Soup Jamur Tahu Lombok, Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Soup Jamur Tahu Lombok diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Soup Jamur Tahu Lombok Karya Y.Utomo diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Soup Jamur Tahu Lombok Karya Y.Utomo dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2018/07/resep-soup-jamur-tahu-lombok-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.