Resep Spaghetti with Tuna Sauce Oleh Inas

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Spaghetti with Tuna Sauce Oleh Inas
  • Resep Spaghetti with Tuna Sauce oleh Inas

    Inilah cara memasak Spaghetti with Tuna Sauce. Resep Spaghetti with Tuna Sauce yang dibuat oleh Inas bisa menjadi 4-5 porsi.



    cara membuat Spaghetti with Tuna Sauce


    Resep Spaghetti with Tuna Sauce


    Porsi: 4-5 porsi

    Bahan-bahan

    1. 2 sdm olive oil
    2. 1/2 sdt bawang putih cincang
    3. 1 bh bawang bombai (cincang kasar)
    4. 1/2 sdt bubuk cabai (optional)
    5. Secukupnya gula & garam
    6. Secukupnya La Fonte pasta (Hot tuna)
    7. 185 gr tuna (Ayam Brand tuna Mayonnaise), tiriskan airnya
    8. 450 gr La Fonte Spaghetti
    9. Taburan :
    10. Secukupnya oregano
    11. Secukupnya black pepper

    Langkah

    1. Panaskan minyak pada wajan menggunakan api sedang, masukan bawang putih cincang dan bawang bombai, masak hingga berwarna coklat keemasan

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Tambahkan La Fonte pasta (Hot tuna) kedalam wajan, aduk hingga rata

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Masukan 18 gr tuna (1 kaleng tuna) yang telah dibuang airnya ke dalam saus pasta, aduk hingga rata

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Koreksi saus dan berikan tambahan garam, gula & bubuk cabai

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    5. Didihkan air yang sudah diberi minyak & garam, lalu masukan spaghetti, masak spaghetti berdasarkan petunjuk pada paket hingga al dente. tiriskan spaghetti.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    6. Masukan spaghetti yang telah matang kedalam wajan saus dan aduk hingga rata menggunakan api kecil

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    7. Sajikan spaghetti, berikan taburan oregano & black pepper secukupnya.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Itulah tadi Resep Spaghetti with Tuna Sauce, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Spaghetti with Tuna Sauce diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Spaghetti with Tuna Sauce Oleh Inas diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Spaghetti with Tuna Sauce Oleh Inas dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2018/06/resep-spaghetti-with-tuna-sauce-oleh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.