Resep Lontong Sayur Medan oleh Trixie Gayatri
Berikut ini cara membuat Lontong Sayur Medan. Resep Lontong Sayur Medan yang ditulis Trixie Gayatri bisa disajikan .
Resep Lontong Sayur Medan
Porsi:
Bahan-bahan
- Sayur santan (untuk 10 porsi)
- 1 kg kapri manis (aslinya labu siam)
- 1 kg wortel
- 400 ml santan kental
- 4 L air
- 2 bh red onion atau 8bh bawang merah
- 6 bh bawang putih
- 4 butir kemiri
- 4 bh cabe merah keriting
- 1/2 sdm bubuk kunyit
- 1 sdm bubuk lengkuas
- 3 sdm garam
- 1 sdm kaldu instan
- 3 butir cengkeh
- 3 bh kembang lawang
Cara Membuat
-
Haluskan bumbu, bawang merah, bawang putih, kemiri, cabe dan tumis sampai harum. Tambahkan bumbu2 bubuk dan daun2 lainnya.
-
Tambahkan air, kemudian santan, aduk rata.
-
Masukkan sayuran yg telah dipotong dan dicuci bersih, masak hingga sayuran matang.
-
Lontong sayur disajikan dengan pelengkap sambal telur dan tahu udang tauco serta kerupuk. Resep tahu udang ada dipostingan lain ya ??
Demikianlah Resep Lontong Sayur Medan, Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Lontong Sayur Medan diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Lontong Sayur Medan Karya Trixie Gayatri diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Lontong Sayur Medan Karya Trixie Gayatri dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2018/06/resep-lontong-sayur-medan-karya-trixie.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.