Resep Sop Maling oleh Shella Thennia
Berikut ini resep memasak Sop Maling. Resep Sop Maling yang ditulis Shella Thennia bisa disajikan .
Resep Sop Maling
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 kaleng maling
- 3 siung bawang putih
- 3 siung bawang merah
- 5 bh wortel (potong2)
- 2 bh kentang (potong2)
- 1/4 kol (potong2)
- 2 btg daun bawang
- 1 btg seledri
- secukupnya garam, lada,penyedap
Langkah
Tumis duo bawamg sampai ke emasan dan harum
Didihkan air di panci, rebus wortel sampai 1/2 matang
Masukan kentang,rebus sampai lunak baru masukan maling dan tumisan bawang, rebus sebentar
Masukan kol potong, seledri dan daun bawang.
Baru masukan garam,penyedap, dan lada
Siap santap! ??
Itulah tadi Resep Sop Maling, Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sop Maling diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sop Maling Kiriman dari Shella Thennia diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sop Maling Kiriman dari Shella Thennia dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2018/05/resep-sop-maling-kiriman-dari-shella.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.