Resep Ayam Betutu Daun Singkong Karya arsini

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Ayam Betutu Daun Singkong Karya arsini
  • Resep Ayam Betutu Daun Singkong oleh arsini

    Berikut ini adalah resep cara membuat Ayam Betutu Daun Singkong. Resep Ayam Betutu Daun Singkong yang dibuat oleh arsini cukup untuk 2-3 porsi.



    resep lengkap untuk Ayam Betutu Daun Singkong


    Resep Ayam Betutu Daun Singkong


    Porsi: 2-3 porsi

    Bahan-bahan

    1. 1/2 kg daging ayam (aku beli paha n dada)
    2. 1 ikat daun singkong (cuci, kemudian remas dengan garam, kemudian cuci lgi dan potong2 jdi 2 bagian)
    3. 1 jeruk nipis
    4. 2 lembar daun salam
    5. Air putih (takarannya sesuai dengan jumlah ayam asalkan ayamnya nanti kerendem semua)
    6. Secukupnya Minyak untuk menumis (aku pake minyak kelapa)
    7. 1 sdt gula pasir
    8. 1 sdt penyedap rasa ayam bubuk (optional)
    9. secukupnya garam
    10. Bumbu Halus :
    11. setelunjuk kunyit
    12. 5 butir kemiri
    13. 1 sdm ketumbar (pake yg butiran)
    14. 1/2 sdt merica (pake yg butiran)
    15. 7 cabe rawit (sesuai selera)
    16. 7 cabe merah kriting (sesuai selera)
    17. 1 sachet terasi (aku pake terasi instan sachet)
    18. 1 sdt garam
    19. Bumbu Rajang :
    20. 2 ruas lengkuas
    21. 1 cm jahe
    22. 1 ruas kencur
    23. 15 buah bawang merah
    24. 8 siung bawang putih
    25. 5 batang sereh (iris dlu)

    Langkah

    1. Kucuri ayam dengan air jeruk nipis, diamkan sambil kita mempersiapkan bumbu

    2. Rajang bumbu rajang (aku pake food processors manual)

    3. Haluskan pula bumbu halus, jika semua bumbu sudah siap segera cuci ayam yg tadi direndam pake air jeruk nipis, (cuci dlu sebelum dimasak biar hasil masakan betutunya gk asam ??)

    4. Panaskan minyak (aku pake panci biar bisa sekalian ngungkep ayamnya) Tumis bumbu halus, kemudian masukkan bumbu rajangnya juga, masukkan daun salam.

    5. Jika tumisan sudah harum tambahkan air putih nya, kemudian aduk rata sambil kita masukkan garam / kaldu bubuk rasa ayam, gula pasir, sambil koreksi rasanya

    6. Masukkan ayam pastikan semua ayam terendam air, Masak ayam,setelah 5 menit masukkan daun singkong yg sudah kita siapkan tadi

    7. Masak hingga ayam melunak (air menyusut dan daun singkongnya matang)

    8. Angkat & siap disajikan




    Demikianlah Resep Ayam Betutu Daun Singkong, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Ayam Betutu Daun Singkong diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam Betutu Daun Singkong Karya arsini diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Ayam Betutu Daun Singkong Karya arsini dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2018/05/resep-ayam-betutu-daun-singkong-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.