Resep Es Jahe Nipis Dari KreasiVinagoest

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Es Jahe Nipis Dari KreasiVinagoest
  • Resep Es Jahe Nipis oleh KreasiVinagoest

    Dibawah ini adalah resep masakan Es Jahe Nipis. Resep Es Jahe Nipis yang dishare oleh KreasiVinagoest dapat disajikan 3 gelas.



    gambar untuk cara membuat Es Jahe Nipis


    Resep Es Jahe Nipis


    Porsi: 3 gelas

    Bahan-bahan

    1. 500 ml air
    2. 100 gram gula pasir (bisa diganti madu)
    3. 50 gram jahe, memarkan
    4. 2 buah jeruk nipis, potong2

    Langkah

    1. Rebus air, tunggu sampai mendidih lalu masukkan jahe yang sudah digeprek. rebus sekitar 7 menit, masukkan gula rebus lagi sampai gula mencair. Matikan kompor.

    2. Saring air rebusan kedalam gelas. Beri perasan dari 1 buah jeruk nipis.

    3. Masukkan potongan jeruk nipis dan jahe geprek kedalam gelas biar makin seger. Masukkan es batu. Sajikan

    4. Note : jika gula diganti madu,waktu memasukkan setelah air jahe disaring ke dalam gelas




    Demikianlah Resep Es Jahe Nipis, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Es Jahe Nipis diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Es Jahe Nipis Dari KreasiVinagoest diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Es Jahe Nipis Dari KreasiVinagoest dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2018/04/resep-es-jahe-nipis-dari-kreasivinagoest.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.