Resep Kentang panggang oleh Yessy Kristiani
Inilah resep cara membuat Kentang panggang. Resep Kentang panggang yang dishare oleh Yessy Kristiani bisa jadi 1 porsi.
Resep Kentang panggang
Porsi: 1 porsi
Bahan-bahan
- 1 buah kentang
- 50 gr kornet
- 10 gr keju quickmelt
- 30 ml susu cair
- sedikit oregano
Cara Membuat
-
Rebus kentang sampai matang, setelah matang, angkat
-
Campurkan kornet, susu dan keju quickmelt
-
Potong kentang bagian atas sedikit saja
-
Kerok kentang bagian bawah sampai menjadi seperti mangkuk
-
Hancurkan kentang bagian atas, masukkan ke adonan kornet, susu dan keju
-
Masukkan adonan kornet, kentang, susu, keju ke kentang yang sudah dilubangi
-
Taruh keju quickmelt diatasnya, lalu taburi oregano
-
Panggang kurleb 20 menit, siap dihidangkan
Itulah tadi Resep Kentang panggang, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Kentang panggang diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kentang panggang - Yessy Kristiani diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kentang panggang - Yessy Kristiani dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2017/12/resep-kentang-panggang-yessy-kristiani.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.