Resep Dadar Gulung Ombre Salur Karya ratna

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Dadar Gulung Ombre Salur Karya ratna
  • Resep Dadar Gulung Ombre Salur oleh ratna

    Berikut ini adalah resep masakan Dadar Gulung Ombre Salur. Resep Dadar Gulung Ombre Salur yang dibuat oleh ratna cukup untuk .



    gambar untuk cara membuat Dadar Gulung Ombre Salur


    Resep Dadar Gulung Ombre Salur


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. sesuai selera Pop ice aneka warna ceria
    2. secukupnya kelapa agak muda parut memanjang
    3. secukupnya gula merah
    4. secukupnya gula pasir
    5. secukupnya garam
    6. 200 gram terigu
    7. 1 butir telur
    8. 1-2 sendok makan air kapur sirih
    9. 250-300 ml santan
    10. secukupnya daun pandan atau daun jeruk

    Langkah

    1. Membuat unti ; campurkan gula didihkan sedikit air (1/2gelas) dan sedikit garam, daun pandan atau daun jeruk yang dirobek-robek, hingga larut, masukan kelapa parut, matikan api, aduk hingga rata dan tak berair lagi, sisihkan

    2. Campurkan terigu, kanji dan sedikit garam, sisihkan

    3. Kocok telur, masukan santan dan air kapur sirih, hingga padu, tuangkan sedikit-sedikit ke campuran tepung, aduk hingga kalis, cukup encer, saring bila perlu, pisahkan sedikit adonan, beri pop ice sesuka hati, sisihkan

    4. Panaskan pan, olesi mentega tipis, untuk membuat salur, ambil sedikit adonan pop ice buatlah salur-salur sesuai selera-jangan diblok yaa, biarkan agak kering, lalu tuang 2sendok sayur atau 2centong adonan putih polos, ratakan kecilkan api, biarkan matang merata, angkat

    5. Panaskan pan, olesi mentega tipis, untuk membuat ombre, ambil sedikit adonan pop ice tuang 2-3warna dalam satu titik(bisa ditengah) sesuai selera yaa, lalu tuang 1sendok sayur adonan putih polos, ratakan, kecilkan api, biarkan matang merata, angkat

    6. Usahakan adonan dadar tipis saja, setelah diangkat, masukan unti selagi masih hangat agar mudah dibentuk dan tidak pecah??siap dinikmatiiiiiih




    Itulah tadi Resep Dadar Gulung Ombre Salur, Harapan kami anda menyukainya.Untuk mencari resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Dadar Gulung Ombre Salur diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Dadar Gulung Ombre Salur Karya ratna diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Dadar Gulung Ombre Salur Karya ratna dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2017/12/resep-dadar-gulung-ombre-salur-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.