Resep Mie godog jawa oleh Susi Agung
Berikut ini adalah cara membuat Mie godog jawa. Resep Mie godog jawa yang dibuat oleh Susi Agung bisa jadi 4 porsi.
Resep Mie godog jawa
Porsi: 4 porsi
Bahan-bahan
- 1 bungkus mie telur
- 1 ikat sawi hijau (cuci bersih,potong2)
- 5 lembar daun kol (rajang kasar)
- 1 buah tomat (potong kasar)
- 1 tangkai daun bawang (iris serong)
- 2 butir telur (kocok lepas)
- 100 gram daging ayam (rebus,suwir2)
- 500 ml air kaldu/air biasa
- 1 sdt kecap asin
- 2 sdm kecap manis
- Secukupnya garam
- Bumbu halus:
- 1 sdt ebi (sangrai dulu)
- 5 siung bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 3 butir kemiri (sangrai dulu)
- 1 sdt merica butiran
- Pelengkap:
- Secukupnya bawang merah goreng
- Secukupnya timun/acar
- Secukupnya rawit hijau utuh/sambel rawit
- Secukupnya kerupuk
Langkah
Panaskan air dlm panci sampai mendidih,masukkan mie telur kering,beri sedikit minyak sayur agar tdk menggumpal,masak sampai setengah matang,angkat,tiriskan,sisihkan.
Tumis bumbu halus sampai wangi,agak pinggirkan bumbunya lalu masukkan telur,orak-arik sampai matang lalu masukkan ayam,kol & sawi,tuangi air kaldu,bumbui garam,kecap asin & kecap manis,masukkan mie aduk rata,menjelang diangkat masukkan tomat & daun bawang,aduk rata,tes rasa bila sdh pas matikan api.
Tuang mie godog dlm mangkuk/piring saji,taburi bawang goreng & siap disajikan dg pelengkap acar timun,cabe rawit/sambel & kerupuk.
Demikianlah tadi Resep Mie godog jawa, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Mie godog jawa diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mie godog jawa By Susi Agung diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Mie godog jawa By Susi Agung dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2017/11/resep-mie-godog-jawa-by-susi-agung.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.