Resep Sup tulang kakap putih kuah kuning ???? oleh Kaka beryl @amrii_g2
Dibawah ini adalah resep masakan Sup tulang kakap putih kuah kuning ????. Resep Sup tulang kakap putih kuah kuning ???? yang dibuat oleh Kaka beryl @amrii_g2 bisa menjadi 4-5 porsi.
Resep Sup tulang kakap putih kuah kuning ????
Porsi: 4-5 porsi
Bahan-bahan
- 1 ekor tulang ikan kakap besar ( dari kepala sampai ekor
- 1 buah jeruk nipis dan sedikit garam untuk rendaman
- ?? bumbu Cemplung??
- 2 batang serai geprek
- 1 ruas laos geprek. dan 1 ruas jahe geprek
- 10 buah cabe rawit
- 5 lembar daun jeruk buang tulangnya
- 1 bulatan asam kira kira sebesar buah anggur rendam air dikit
- 1/2 sdm kunyit bubuk
- secukupnya garam dan kaldu bubuk(Royco) + gula pasir
- ?? bumbu halus??
- 5 siung bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 3 butir kemiri
- 1 ruas jahe (sejempol)
Cara Membuat
-
Siapkan bumbu-bumbu
-
Didihkan air masukkan bumbu Cemplung dan tutup biar aroma bumbu benar benar keluar
-
Blender/haluskan bumbu halus lalu tumis dan masukkan ke dalam panci tutup dan masak kembali kira kira 5 menit
-
Sementara itu cuci kembali ikan yang sudah di lumuri jeruk nipis dan garam lalu masukkan ke dalam panci masak sampai matang dengan api sedang jangan lupa koreksi rasa
-
Angkat dan siap di Santap panas panas jangan lupa perasan jeruk nipis dan bawang goreng ????
Demikianlah Resep Sup tulang kakap putih kuah kuning ????, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sup tulang kakap putih kuah kuning ???? diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sup tulang kakap putih kuah kuning ???? Oleh Kaka beryl @amrii_g2 diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sup tulang kakap putih kuah kuning ???? Oleh Kaka beryl @amrii_g2 dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2017/10/resep-sup-tulang-kakap-putih-kuah.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.