Resep Siomay Ayam Udang Karya Adisti Astarina

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Siomay Ayam Udang Karya Adisti Astarina
  • Resep Siomay Ayam Udang oleh Adisti Astarina

    Inilah resep Siomay Ayam Udang. Resep Siomay Ayam Udang yang ditulis Adisti Astarina bisa jadi 28 biji siomay.



    resep Siomay Ayam Udang


    Resep Siomay Ayam Udang


    Porsi: 28 biji siomay

    Bahan-bahan

    1. 300 gr daging ayam giling
    2. 300 gr udang,kupas bersih,cincang
    3. 200 gr tepung tapioka cap pak tani (kurang lebih)
    4. 1 buah wortel ukuran sedang,parut
    5. 2 helai daun bawang,iris tipis
    6. 2 siung bawang putih,parut
    7. 1 pack kulit pangsit siap pakai
    8. 2 butir telur
    9. 1 sdt minyak wijen
    10. secukupnya Garam
    11. secukupnya Merica
    12. Bahan Bumbu Kacang
    13. 200 gr kacang tanah,goreng
    14. 4 buah cabai merah keriting
    15. 2 siung bawang putih
    16. 1 bks santan kara kecil (65ml)
    17. 4 keping gula jawa
    18. 2 sdm gula pasir
    19. secukupnya Garam
    20. secukupnya Air

    Langkah

    1. Campur semua bahan siomay,tepung masukkan sedikit demi sedikit,uleni menggunakan tangan. Uleni sampai adonan tercampur rata & bisa dipulung menggunakan sendok. Apabila adonan terlalu kalis/terlalu banyak tepung,nanti tekstur siomay terlalu keras.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Jika adonan sudah siap,siapkan kulit pangsit,ambil adonan menggunakan sendok dengan takaran kurang lebih 1sdm lalu letakkan diatas kulit pangsit. Bentuk siomay sesuai selera. Boleh kombinasikan adonan siomay dengan tahu putih. Lakukan hingga adonan habis.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Kukus siomay & tahu selama kurang lebih 20-30 menit hingga matang. Angkat,tiriskan.

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Bumbu Kacang : haluskan kacang,bawang putih & cabai keriting. Masukkan kacang giling ke penggorengan,beri rebus dengan air sesuai kekentalan yg diinginkan. Beri santan & gula merah. Bumbui dengan garam & gula pasih sesuai selera.Masak sampai mendidih & matang.

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    5. Sajikan siomay dengan bumbu kacang,kecap & saos sambal.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Itulah Resep Siomay Ayam Udang, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Siomay Ayam Udang diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Siomay Ayam Udang Karya Adisti Astarina diatas pada kategori resep berikut ini
       

    Anda sedang membaca Resep Siomay Ayam Udang Karya Adisti Astarina dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2017/09/resep-siomay-ayam-udang-karya-adisti.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.