Resep Kastengel *gluten-free By Juni DwiAnggiani

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Kastengel *gluten-free By Juni DwiAnggiani
  • Resep Kastengel *gluten-free oleh Juni DwiAnggiani

    Berikut ini cara membuat Kastengel *gluten-free. Resep Kastengel *gluten-free yang dishare oleh Juni DwiAnggiani cukup untuk 450 - 500 g.



    gambar untuk resep Kastengel *gluten-free


    Resep Kastengel *gluten-free


    Porsi: 450 - 500 g

    Bahan-bahan

    1. Bahan yang diaduk :
    2. 1 butir telur
    3. 200 g mentega (saya : forvita)
    4. 30 g butter (saya : royal palmia)
    5. Bahan kering :
    6. 160 g tepung beras
    7. 45 g tepung tapioka
    8. 25 g tepung maizena
    9. 20 g susu bubuk
    10. 150 g keju cheddar parut
    11. 75 g keju edam parut
    12. 10 g keju parmesan
    13. Bahan olesan :
    14. 1 butir kuning telur
    15. 40 g keju parut

    Langkah

    1. Siapkan semua bahannya

    2. Aduk telur dan mentega dan butter hingga lembut

    3. Masukkan keju parut, aduk dengan spatula.

    4. Masukkan campuran tepung yang sudah diayak. Aduk rata.

    5. Jika terlalu lembek, simpan dulu di lemari es, sebelum dicetak

    6. Cetak sesuai selera.

    7. Olesi dengan kuning telur dan keju parut.

    8. Panggang di suhu 160 derajat, selama 20-30 menit.

    9. Tunggu dingin sebelum disimpan dalam wadah kedap udara.




    Demikianlah tadi Resep Kastengel *gluten-free, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Kastengel *gluten-free diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kastengel *gluten-free By Juni DwiAnggiani diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Kastengel *gluten-free By Juni DwiAnggiani dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2017/09/resep-kastengel-gluten-free-by-juni.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.