Resep Roti goreng isi hati sapi bumbu kecap oleh Nella
Berikut ini resep cara membuat Roti goreng isi hati sapi bumbu kecap. Resep Roti goreng isi hati sapi bumbu kecap yang ditulis Nella bisa jadi 15 buah.
Resep Roti goreng isi hati sapi bumbu kecap
Porsi: 15 buah
Bahan-bahan
- Adonan roti goreng :
- 320 gr tepung terigu protein tinggi
- 4 gr ragi instan (fermipan)
- 25 gr gula pasir
- 180 ml susu cair hangat
- 40 gr Margarin
- 1 btr telur
- 1 sdt garam
- Bahan isian :
- 5 potong hati sapi bumbu kecap
- 1/2 bh wortel, potong-potong
- 5 bh buncis iris tipis
- 1/2 bh bawang bombay cincang
- 1/2 sdt Royco sapi
- 1/2 sdt lada hitam
- Bahan panir :
- 1 btr telur kocok
- Secukupnya tepung roti
Langkah
Isian : panaskan sedikit minyak, tumis bawang bombai sampai transparan, masukan sayuran, hati sapi, beri Royco d an lada hitam, sisihkan.
Adonan roti : di mangkuk mixer dg hook untuk roti, campur terigu ragi gula pasir, mix sebentar.
Kocok susu dan telur, masukkan ke adonan uleni sampai kalis. Lalu masukkan margarin dan garam, uleni lg sampai elastis.
Bulatkan adonan, tutup dengan serbet bersih. Istirahatkan 50 mnt
Kempiskan adonan lalu timbang masing-masing 40 gr. Gilas dg rolling pin lalu masukkan bahan isiab, bentuk sesuai selera. Istirahatkan lagi 15 menit
Celupkan ke kocokan telur lalu tepung roti. Goreng sampai matang ditiap sisinya.
Demikianlah tadi Resep Roti goreng isi hati sapi bumbu kecap, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Roti goreng isi hati sapi bumbu kecap diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Roti goreng isi hati sapi bumbu kecap Karya Nella diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Roti goreng isi hati sapi bumbu kecap Karya Nella dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2017/05/resep-roti-goreng-isi-hati-sapi-bumbu.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.