Resep Tongseng ayam kuah santan pedas oleh Feta Ing Pawon
Berikut ini adalah cara memasak Tongseng ayam kuah santan pedas. Resep Tongseng ayam kuah santan pedas yang dishare oleh Feta Ing Pawon bisa jadi 10 porsi.
Resep Tongseng ayam kuah santan pedas
Porsi: 10 porsi
Bahan-bahan
- 1 kg ayam bagian dada
- 4 buah tomat merah ukuran besar potong2
- 1/2 bonggol kol potong sesuai selera
- 1 liter air
- 200 ml santan siap pakai
- Bumbu yg dihaluskan:
- 10 siung bawang merah
- 8 siung bawang putih
- 6 buah Cabai merah besar
- 12 buah Cabai rawit (optional)
- 5 butir kemiri (sangrai)
- Bumbu lain:
- 2 Batang Serai
- 1 ruas lengkuas geprek
- 4 lembar daun jeruk
- 2 lembar daun salam
- 7 sdm kecap manis
- Secukupnya Kaldu bubuk
Langkah
Tumis bumbu halus dengan sedikit minyak. Masukan Serai lengkuas, daun jeruk, daun salam masak hingga matang.
Masukan 200ml air disusul dengan ayam,, aduk hingga bumbu merata pada ayam, masak hingga bumbu meresap.
Masukan sisa air, santan aduk masak hingga mendidih. Dan kuah berkurang. Masukan kecap, Kaldu bubuk koreksi rasa..
Matikan kompor. terakhir,,, masukan tomat dan kol. Pindah kan ke mangkok saji.. selamat mencoba
Taaaaddaaaaa.... siap di santap..????????????????????
Demikianlah tadi Resep Tongseng ayam kuah santan pedas, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Tongseng ayam kuah santan pedas diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tongseng ayam kuah santan pedas - Feta Ing Pawon diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Tongseng ayam kuah santan pedas - Feta Ing Pawon dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2017/04/resep-tongseng-ayam-kuah-santan-pedas.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.