Resep Tumis daun pepaya & pindang no pahit Oleh Tutik_bundaananhaydar

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Tumis daun pepaya & pindang no pahit Oleh Tutik_bundaananhaydar
  • Resep Tumis daun pepaya & pindang no pahit oleh Tutik_bundaananhaydar

    Inilah cara memasak Tumis daun pepaya & pindang no pahit. Resep Tumis daun pepaya & pindang no pahit yang ditulis Tutik_bundaananhaydar dapat disajikan .



    bahan dan cara membuat Tumis daun pepaya & pindang no pahit


    Resep Tumis daun pepaya & pindang no pahit


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. Daun pepaya, cuci bersih. Ikat (biar nnt mudah memisahkan dgn daun singkong setelah direbus)
    2. Daun gringging/ mindi atau daun singkong
    3. 1 keranjang ikan pindang ukuran sedang (biasanya isi 2bh), goreng suwir2
    4. 10 bh cabe merah atau sesuai selera
    5. 5 siung bawang merah
    6. 3 siung bawang putih
    7. 5 bh cabe rawit merah (klo gak suka pedas boleh diskip)
    8. 1 sdt garam
    9. 1 sdt gula pasir
    10. 1/2 sdt kaldu ayam bubuk
    11. 2 lbr daun salam
    12. 1 ruas jari lengkuas, memarkan

    Langkah

    1. Rebus daun pepaya bersama daun singkong, cuci bersih, iris2

    2. Iris tipis bawang merah, bawang putih dan cabe

    3. Tumis semua bumbu iris, masukkan daun salam dan lengkuas, beri sedikit air, didihkan lalu masukkan daun pepaya dan ikan pindang, masak sampai kuah menyusut

    4. Terakhir masukkan garam, gula dan kaldu bubuk. Sajikan dengan nasi putih hangat




    Itulah tadi Resep Tumis daun pepaya & pindang no pahit, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Tumis daun pepaya & pindang no pahit diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tumis daun pepaya & pindang no pahit Oleh Tutik_bundaananhaydar diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Tumis daun pepaya & pindang no pahit Oleh Tutik_bundaananhaydar dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2017/02/resep-tumis-daun-pepaya-pindang-no.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.