Resep Chiffon cappuccino simpel ekonomis oleh Liza Zahraa
Berikut ini adalah cara memasak Chiffon cappuccino simpel ekonomis. Resep Chiffon cappuccino simpel ekonomis yang dishare oleh Liza Zahraa bisa menjadi 1 loyang.
Resep Chiffon cappuccino simpel ekonomis
Porsi: 1 loyang
Bahan-bahan
- 90 gr tp beras
- 85 gr gula pasir
- 3 btr Telur (pisahkan putih dan kuning telurnya)
- 80 ml Santan kental
- 40 ml minyak goreng
- 1/2 sdm jeruk nipis
- Sejumput garam
- Sebungkus cappuccino instan
- 1/2 sdm pasta coklat
Langkah
Minyak sayur + santan kental + bubuk cappuccino instan + pasta coklat aduk rata, asingkan
Masukkan kedalam wadah utk di mixer putih telur + air jeruk nipis + garam, kocok hingga berbusa
Kemudian masukkan 3 tahap kedalam adonan putih telur, sambil terus dimixer hingga kaku
Turunkan speed mixer, masukkan kuning telur (kocok lepas sebentar) biarkan tercampur rata
Masukkan campuran minyak + santan + bubuk cappuccino dan pasta coklat tadi sambil dimixer rata, kemudian tuang tepung beras perlahan, mixer rata. Matikan mixer
Tuang pd loyang chiffon atau tulban tanpa di olesi apapun, panggang dgn api tdk terlalu kecil sleama kurleb 45 mnt.
Stlh matang, kluarkan dr oven dan telungkupkan loyang berisi cake, biarkan dingin. Setelah dingin,, sisir tiap pinggir loyang dgn pisau yg tajam
Keluarkan cake dan potong, cake siap dinikmatiii?????? beri toping bakal lebih manis
Demikianlah tadi Resep Chiffon cappuccino simpel ekonomis, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Chiffon cappuccino simpel ekonomis diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Chiffon cappuccino simpel ekonomis Kiriman dari Liza Zahraa diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Chiffon cappuccino simpel ekonomis Kiriman dari Liza Zahraa dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2017/01/resep-chiffon-cappuccino-simpel.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.