Resep Bakso sapi kenyal Tanpa pengawet oleh Tinakitchen
Inilah resep memasak Bakso sapi kenyal Tanpa pengawet. Resep Bakso sapi kenyal Tanpa pengawet yang ditulis Tinakitchen bisa disajikan .
Resep Bakso sapi kenyal Tanpa pengawet
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 gram daging sapi fresh
- 2 siung bawang putih
- 1 sdm minyak sayur
- 1 butir telur putih
- 5 kotak cetakan es batu (mangkok kecil)
- 1 sdt lada
- 5 sdm tepung sagu
- 1/2 sdt baking powder
- 1 sdm gula pasir
- secukupnya Garam
- Air buat rebusan secukupnya (bisa pakai rebusan kaldu tulang)
Cara Membuat
-
Masuk kan daging+bawang putih + es batu + minyak sayur kedalam Blender atau foodchooper Blender sampai daging halus dan semua tercampur rata.
-
Lalu masuk kan semua bahan bumbu Blender lagi sampai rata dan Halus
-
Setelah selesai blender bentuk dan bulatkan dengan sendok dan direbus setelah mengapung tanda bakso Sudah mateng siap diangkat dan siap diolah selamat mencoba ??????
-
Tip : Untuk hasil bakso yang Halus daging nya jangan ada urat
Demikianlah tadi Resep Bakso sapi kenyal Tanpa pengawet, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Bakso sapi kenyal Tanpa pengawet diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bakso sapi kenyal Tanpa pengawet By Tinakitchen diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bakso sapi kenyal Tanpa pengawet By Tinakitchen dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2017/01/resep-bakso-sapi-kenyal-tanpa-pengawet.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.