Resep Widaran keju Kiriman dari Pita Pambudi (Dhian Puspitasari )

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Widaran keju Kiriman dari Pita Pambudi (Dhian Puspitasari )
  • Resep Widaran keju oleh Pita Pambudi (Dhian Puspitasari )

    Dibawah ini adalah resep cara membuat Widaran keju. Resep Widaran keju yang dishare oleh Pita Pambudi (Dhian Puspitasari ) cukup untuk .



    gambar untuk resep makanan Widaran keju


    Resep Widaran keju


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 200 gr tepung tapioka
    2. 2 butir telur
    3. 2 sdm margarine
    4. 100 gr keju cheddar parut
    5. Sedikit garam

    Langkah

    1. Siapkan tepung tapioka dlm wadah. Tuangkan keju parut..aduk dg tangan. Tambahkan telur. Aduk lagi dg tangan. Tambahkan margarine dan sedikit garam...atau sesuai selera ya... Uleni sampai rata.

    2. Siapkan wajan. Tuang minyak banyak.

    3. Bentuk adonan dg tangan..orang jawa bilang digelintiri...langsung taruh di minyak dingin.

    4. Goreng dengan api sedang cenderung kecil sampai matang.

    5. Gelintirinya kecil2 aja ya moms..soalnya bakalan ngembang. Jadinya banyak lo...




    Demikianlah tadi Resep Widaran keju, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Widaran keju diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Widaran keju Kiriman dari Pita Pambudi (Dhian Puspitasari ) diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Widaran keju Kiriman dari Pita Pambudi (Dhian Puspitasari ) dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2016/12/resep-widaran-keju-kiriman-dari-pita.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.