Resep Puding cokelat vla vanilla ala kfc Kiriman dari vina septiana

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Puding cokelat vla vanilla ala kfc Kiriman dari vina septiana
  • Resep Puding cokelat vla vanilla ala kfc oleh vina septiana

    Berikut ini resep masakan Puding cokelat vla vanilla ala kfc. Resep Puding cokelat vla vanilla ala kfc yang dishare oleh vina septiana cukup untuk 3 porsi.



    gambar untuk cara membuat Puding cokelat vla vanilla ala kfc


    Resep Puding cokelat vla vanilla ala kfc


    Porsi: 3 porsi

    Bahan-bahan

    1. 1 bks agar2 plain
    2. 150 gr gula pasir
    3. 2 sdm coklat bubuk (14gr)
    4. 1/2 klg susu kental manis coklat
    5. 1 ltr air/susu cair(bisa d kurangi 500 atau selera)
    6. 1/2 sdt garam

    Cara Membuat

    1. Campur agar2,coklat bubuk sampai rata tercampur. Masukkan aer/ssu cair,masukkan SKM,garam,gula pasir.. aduk2 rata. Didihkan sampe meletup2,matikan api dan cetak di cetakan/cup

    2. Adem mkin nikmat..

    3. Udah tinggal separuh aja ni...




    Itulah Resep Puding cokelat vla vanilla ala kfc, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Puding cokelat vla vanilla ala kfc diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Puding cokelat vla vanilla ala kfc Kiriman dari vina septiana diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Puding cokelat vla vanilla ala kfc Kiriman dari vina septiana dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2016/12/resep-puding-cokelat-vla-vanilla-ala.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.