Resep Tumis pare daging oleh Netty Suherlis
Berikut ini adalah resep masakan Tumis pare daging. Resep Tumis pare daging yang dishare oleh Netty Suherlis bisa disajikan .
Resep Tumis pare daging
Porsi:
Bahan-bahan
- 2 bh pare yg msh muda
- 250 gr daging iris tipis
- 50 gr ikan teri
- 5 siung bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 5 bh cabe rawit
- 1 bh bawang bombay(1/2 dicincang, 1/2 iris biasa)
- 1 bh tomat kecil
- 1 sachet kecap manis bango
- secukupnya Air
- Secukupnya garam, gula
- Utk rendaman daging
- 2 sdm saos tiram
- 1 sdt merica bubuk
- Secukupnya garam
Cara Membuat
-
Iris pare, kemudian tmbhkan garam dan remas2 sampai keluar airnya. Cuci bersih, remas lagi, cuci lagi. Setelah itu rendam pare dgn garam kurleb 20 menit
-
Daging iris tipis, campurkan saos tiram, garam, merica bubuk. Aduk dan diamkan kurleb 15 mnt
-
Iris semua bumbu, bawang merah putih, lombok. Kmdian panaskan minyak dlm wajan dan masukan irisan tsb, tumis smp harum.
-
Masukkan rendaman daging, aduk smp daging berubah warna, tmbhkan air sedikit, rebus sebntar. Masukkan pare, aduk2 tmbhkan air secukupnya
-
Masukkan kecap manis, gula, bawang bombay dan ikan teri. Aduk2 dan biarkan bumbu meresap, daging empuk, air sisa sedikit. Tes rasa, jika sdh sesuai tumisan pare bisa diangkat dan disajikan dgn nasi hangat
-
Yang pasti pahitnya pare sdkt berkurang... Selamat mencoba.. ????
Demikianlah tadi Resep Tumis pare daging, Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Tumis pare daging diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tumis pare daging - Netty Suherlis diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Tumis pare daging - Netty Suherlis dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2016/10/resep-tumis-pare-daging-netty-suherlis.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.