Resep Putu Ayu lembut By viviida

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Putu Ayu lembut By viviida
  • Resep Putu Ayu lembut oleh viviida

    Inilah resep cara membuat Putu Ayu lembut. Resep Putu Ayu lembut yang ditulis viviida bisa jadi 7 porsi.



    gambar untuk resep Putu Ayu lembut


    Resep Putu Ayu lembut


    Porsi: 7 porsi

    Bahan-bahan

    1. 4 sdm tepung terigu
    2. 1 butir telur
    3. 5 sdm gula pasir
    4. 1/2 sdt ovalet
    5. 1/4 kelapa parut
    6. 1 bungkus santan bubuk
    7. 1/2 panili
    8. 4 sdm minyak goreng
    9. secukupnya pewarna hijau

    Langkah

    1. Rebus santan bubuk menggunakan air panas ± ½ gelas air. Kocok telur hingga berubah warna menjadi putih seperti cream

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Kemudian masukkan ovalet aduk hingga merata

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Masukkan gula pasir kocok hingga gula pasir halus

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Setelah halus masukkan tepung dan masukkan pewarna aduk hingga merata. setelah merata masukkan santan yg sudah direbus dan minyak goreng di adonan aduk lagi

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    5. Masukkan kelapa parut di cetakan kukus jangan lupa ditekan" agar tidak lepas. Adonan siap untuk dikukus. kukus ± 15 menit. jangan lupa saat dikukus tutupi menggunakan kain

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    6. Putu ayu sudah siap untuk dimakan

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    7. Happy cooking ??

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Itulah Resep Putu Ayu lembut, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Putu Ayu lembut diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Putu Ayu lembut By viviida diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Putu Ayu lembut By viviida dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2016/09/resep-putu-ayu-lembut-by-viviida.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.