Resep Nasi Goreng Kuning Gurih oleh @Dapoer_Hanina
Inilah resep masakan Nasi Goreng Kuning Gurih. Resep Nasi Goreng Kuning Gurih yang dibuat oleh @Dapoer_Hanina dapat disajikan .
Resep Nasi Goreng Kuning Gurih
Porsi:
Bahan-bahan
- 2 piring nasi (pilih yang pulen)
- 1 lembar daun salam
- 1 batang serai (memarkan bagian putihnya)
- 1 batang daun bawang iris halus
- secukupnya garam, lada dan kaldu bubuk ayam
- minyak secukupnya untuk menumis
- 2 sdm santan instant (kental)
- secukupnya air
- bumbu halus:
- 4 butir bawang merah
- 2 siung bawang putih
- 1 ruas kunyit
- 2 butir kemiri sangrai
- pelengkap (sesuai selera)
- irisan tomat segar
- irisan timun segar
- irisan cabe merah
- abon
- irisan telur dadar
- orek tempe kacang
- kemangi
- kerupuk atau emping
- sambal
Langkah
Tumis bumbu halus hingga wangi, masukan daun salam dan serai. Tambahkan sedikit air, dan santan. Masukan irisan daun bawang. Aduk hingga kuah mendidih dan matang. Beri garam, lada dan kaldu secukupnya. Masukan nasi, aduk hingga tercampur rata dan terus diaduk hingga nasi sedikit kering. Test rasa.
Siap untuk disajikan dengan pelengkapnya. (Jika nasi sedikit keras dan ingin lebih pulen bisa dikukus sebentar setelah nasi gorengnya jadi).
Demikianlah Resep Nasi Goreng Kuning Gurih, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk menemukan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Nasi Goreng Kuning Gurih diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nasi Goreng Kuning Gurih Oleh @Dapoer_Hanina diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Nasi Goreng Kuning Gurih Oleh @Dapoer_Hanina dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2016/09/resep-nasi-goreng-kuning-gurih-oleh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.