Resep Anyang (urap a la Padang) oleh Lulung Thyo Thoharie
Berikut ini resep memasak Anyang (urap a la Padang). Resep Anyang (urap a la Padang) yang dishare oleh Lulung Thyo Thoharie bisa jadi .
Resep Anyang (urap a la Padang)
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 ikat daun pepaya
- 1 ikat selada air
- 5 buah kacang panjang
- 1 mangkok kecil tauge
- 1/2 butir kelapa setengah tua diparut kasar
- 1 buah mentimun, potong tipis
- Bumbu yang dihaluskan :
- 10 buah cabe merah keriting
- 5 buah cabe rawit keriting
- 1 ruas jari terasi bakar
- 2 siung bawang putih
- Bumbu lain :
- 6 butir bawang merah dirajang
- 2 lembar daun salam
- 2 lembar daun jeruk
- 1 sdm air perasan jeruk nipis
- secukupnya garam
- 1/2 sdt gula pasir (optional)
- 2 sdm minyak goreng untuk menumis
Cara Membuat
-
Siangi dan potong-potong sayuran lalu cuci bersih
-
Rebus sayuran hingga matang. Sisihkan
-
Haluskan cabe, bawang putih dan terasi.
-
Tumis bawang merah yang dirajang hingga layu dan harum. Lalu tambahkan bumbu halus. Masukkan daun salam dan jeruk. Aduk rata.
-
Tambahkan kelapa parut. Tambahkan garam dan (gula bila suka).
-
Aduk hingga rata dan matang. Menjelang diangkat tambahkan air jeruk nipis. Kembali aduk rata. Koreksi rasa
-
Cara menyajikannya, campur sayuran yang sudah direbus tadi dengan sambal kelapanya. Aduk rata. Sajikan... bisa ditambahkan mentimun...
Demikianlah Resep Anyang (urap a la Padang), Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Anyang (urap a la Padang) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Anyang (urap a la Padang) Dari Lulung Thyo Thoharie diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Anyang (urap a la Padang) Dari Lulung Thyo Thoharie dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2016/08/resep-anyang-urap-la-padang-dari-lulung.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.