Resep Ayam Bakar Madu + saus BBQ oleh Intan Putri
Inilah resep masakan Ayam Bakar Madu + saus BBQ. Resep Ayam Bakar Madu + saus BBQ yang ditulis Intan Putri bisa menjadi 5porsi.
Resep Ayam Bakar Madu + saus BBQ
Porsi: 5porsi
Bahan-bahan
- 1 kg Ayam (saya pakai breast chicken fillet)
- 4 siung bawang merah
- 5 siung bawang putih
- 1 batang sereh (digeprek)
- 3 lembar daun jeruk
- 3 lembar daun salam
- 1 ruas jari jahe (digeprek)
- 1 ruas jari lengkuas (digeprek)
- 1 gula merah uk kecil disisir halus
- secukupnya Merica
- secukupnya Garam
- secukupnya Gula
- 500 ml air
- Bahan olesan
- Margarin
- 4 sdm madu
- 2 sdm kecap manis
- 4 sdm saus BBQ
Cara Membuat
-
Didihkan air sebanyak 500ml kemudian tambahkan bawang putih & bawang merah yg sudah di haluskan (lebih baik di uleg biar wangi), masukkan batang sereh, daun jeruk, Daun salam, jahe dan lengkuas yg sudah di geprek
-
Masukkan ayam, aduk2 sebentar dan tambahkan sedikit garam, gula pasir dan gula jawa. Biarkan hingga air sedikit menyusut
-
Di wadah lain siapkan bumbu oles, kecap manis, madu dan saus BBQ dan mentega yg sudah dicairkan
-
Panaskan fried pan, olesi dengan sedikit mentega cair dan masukkan ayam yg sudsh diungkep
-
Jgn lupa sambil dibakar ayamnya di oles2 dgn bumbu olesan yaa sampai matang
-
Taraaaaaa..selesai dan siap untuk dinikmati, boleh ditambahkan tomat, timum dan selada
Itulah Resep Ayam Bakar Madu + saus BBQ, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Ayam Bakar Madu + saus BBQ diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam Bakar Madu + saus BBQ Karya Intan Putri diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ayam Bakar Madu + saus BBQ Karya Intan Putri dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2016/07/resep-ayam-bakar-madu-saus-bbq-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.