Resep Kue Garpu Keju Renyah Karya Sandi Sunandar

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Kue Garpu Keju Renyah Karya Sandi Sunandar
  • Resep Kue Garpu Keju Renyah oleh Sandi Sunandar

    Berikut ini resep masakan Kue Garpu Keju Renyah. Resep Kue Garpu Keju Renyah yang ditulis Sandi Sunandar bisa disajikan 1 stoples.



    resep masakan Kue Garpu Keju Renyah


    Resep Kue Garpu Keju Renyah


    Porsi: 1 stoples

    Bahan-bahan

    1. 300 gr tepung terigu
    2. 6 sdm tepung sagu
    3. 4 sdm margarin (Blueband)
    4. 1 butir telur
    5. 100 gr keju parut
    6. 1 sdt garam
    7. 1/2 sdt lada bubuk
    8. 1 sdt kaldu bubuk
    9. 1 siung bawang putih parut
    10. 5 sdm air
    11. sejumput gula pasir untuk penyeimbang rasa
    12. secukupnya minyak untuk menggoreng

    Cara Membuat

    1. Campur tepung, panaskan mentega, masukan keju parut, telur, garam, bawang putih, lada, kaldu bubuk dan gula, aduk aduk, campur semua bahan

    2. Tambahkan air, uleni adonan sampai kalis

    3. Ambil sedikit adonan, pipihkan sampai tipis, tempel dipunggung garpu, gulung

    4. Lanjutkan sampai adonan habis

    5. Panaskan minyak, masukan kue garpu, kecilkan api, angkat saat kecokelatan, masukan stoples saat dingin, kue garpu keju renyah siap disajikan




    Demikianlah Resep Kue Garpu Keju Renyah, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Kue Garpu Keju Renyah diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kue Garpu Keju Renyah Karya Sandi Sunandar diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Kue Garpu Keju Renyah Karya Sandi Sunandar dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2016/06/resep-kue-garpu-keju-renyah-karya-sandi.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.