Resep Pangsit Rebus Isi Udang oleh dita
Inilah cara membuat Pangsit Rebus Isi Udang. Resep Pangsit Rebus Isi Udang yang ditulis dita cukup untuk .
Resep Pangsit Rebus Isi Udang
Porsi:
Bahan-bahan
- 5 buah udang (kupas kulit)
- 4 sdm tepung tapioka
- 3 sdm tepung terigu
- secukupnya Garam
- secukupnya Kaldu bubuk
- 20 lembar kulit pangsit
- 2 sdm minyak goreng
- 1 ikat pakcoy
- 1 ikat sawi putih
- 1 liter air
Cara Membuat
-
Blender udang, bawang putih, bawang merah, dan sedikit air.
-
Campuran udang yang telah dihaluskan dengan tepung tapioka dan tepung terigu. Uleni hingga kalis.
-
Masukkan isian adonan kedalam kulit pangsit. Sisihkan.
-
Panaskan air, masukkan irisan bawang dan minyak. Setelah mendidih masukkan pangsit isian.
-
Setelah agak lunak, pangsit bisa disajikan selagi hangat :)
Demikianlah Resep Pangsit Rebus Isi Udang, Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Pangsit Rebus Isi Udang diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pangsit Rebus Isi Udang Karya dita diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Pangsit Rebus Isi Udang Karya dita dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2016/05/resep-pangsit-rebus-isi-udang-karya-dita.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.