Resep Martabak Manis Teflon - Mutia Anwar

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Martabak Manis Teflon - Mutia Anwar
  • Resep Martabak Manis Teflon oleh Mutia Anwar

    Berikut ini adalah cara membuat Martabak Manis Teflon. Resep Martabak Manis Teflon yang dishare oleh Mutia Anwar bisa menjadi .



    bahan dan cara membuat Martabak Manis Teflon


    Resep Martabak Manis Teflon


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 2 butir telur ukuran besar (3 butir kalau kecil)
    2. 4 cup (440 gr) terigu protein sedang
    3. 1/8 cup (30 ml) mentega cair
    4. 1/2 cup (115 gr) gula pasir
    5. 1 sdt baking powder
    6. 1/2 sdt ragi instan (kualitas baik)
    7. 1 sdt vanila bubuk
    8. 1/2 sdt garam
    9. 650 ml air (bisa ditambah jika masih terlalu kental)
    10. Topping:
    11. Coklat beras, keju, gula pasir, mentega, susu kental manis
    12. Teflon diameter 20 cm (jadi 4 buah)

    Langkah

    1. Kocok telur bersama gula pasir dengan speed rendah

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Campur terigu, vanila bubuk, baking powder, ragi dan garam.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Masukan adonan tepung kedalam telur, tambahkan mentega cair. Aduk dengan speed rendah

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Tambahkan air dalam adonan, kocok dengan speed rendah selama 10 s/d 15 menit.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    5. Saring adonan agar lebih halus, dan diamkan dalam wadah tertutup selama minimal 40 menit sebelum digunakan.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    6. Oles teflon dengan margarin, gunakan api yang sangat kecil.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    7. Masukan kira kira setengah dari teflon dan goyang adonan hingga menutupi pinggiran teflon. Lalu tutup

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    8. Saat setengah matang taburi gula pasir, lalu tutup dan masak kembali hingga matang.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    9. Setelah matang angkat dan segera oles dengan mentega, beri topping sesuai selera. Kalau saya menggunakan topping coklat beras dan keju. Kemudian beri susu kental manis.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    10. Saya lebih suka martabaknya terbuka, jadi terlihat toppingnya

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    11. Satu resep adonan kalau saya jadi 4 buah.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Demikianlah tadi Resep Martabak Manis Teflon, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Martabak Manis Teflon diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Martabak Manis Teflon - Mutia Anwar diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Martabak Manis Teflon - Mutia Anwar dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2016/04/resep-martabak-manis-teflon-mutia-anwar.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.