Resep Jus sehat oleh annisaafa
Berikut ini adalah resep Jus sehat. Resep Jus sehat yang ditulis annisaafa dapat disajikan 2 gelas.
Resep Jus sehat
Porsi: 2 gelas
Bahan-bahan
- buah naga
- apel
- jeruk
- tomat
- pepaya
- sawi
- wortel
- yakult
Cara Membuat
-
Cuci bersih semua buah dan sayur sebelum dipotong
-
Untuk wortel dan apel bisa dikupas / tidak sesuai selera. Untuk jeruk peras dan ambil airnya
-
Masukan semua bahan ke dalam blender, tambahkan 2 botol yakult
-
Jangan tambahkan gula dan air maupun es batu
-
Blender sampai halus, lalu siap dihidangkan
Itulah tadi Resep Jus sehat, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk mencari resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Jus sehat diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Jus sehat Dari annisaafa diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Jus sehat Dari annisaafa dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2016/04/resep-jus-sehat-dari-annisaafa.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.