Resep Pizza Cup Banana CoVla - Dewi Tata S

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Pizza Cup Banana CoVla - Dewi Tata S
  • Resep Pizza Cup Banana CoVla oleh Dewi Tata S

    Berikut ini resep masakan Pizza Cup Banana CoVla. Resep Pizza Cup Banana CoVla yang dibuat oleh Dewi Tata S bisa disajikan 4 cup.



    gambar untuk resep Pizza Cup Banana CoVla


    Resep Pizza Cup Banana CoVla


    Porsi: 4 cup

    Bahan-bahan

    1. Bahan I (Adonan pizza):
    2. 4 sdm Tepung terigu
    3. 1 sdm Tepung custard
    4. 1 sdm Mentega
    5. 1 sdm Minyak goreng
    6. 1 sdm Gula pasir
    7. 1 sdt Ragi instan
    8. 1/2 sdt Baking powder
    9. 2 sdm Air hangat
    10. Bahan II (Vla Coklat):
    11. 1 cangkir Air
    12. 1 sdm Tepung custard
    13. 1 sdm Gula pasir
    14. 50 gram Coklat batang
    15. 1 sdt Coklat bubuk
    16. 1 sdm Rhum
    17. Bahan III (Pisang Caramel) :
    18. 1 buah Pisang Ambon
    19. 1 sdm Gula pasir
    20. 1 sdt Mentega
    21. Bahan IV (Topping):
    22. secukupnya Oreo tumbuk
    23. secukupnya Oatmeal

    Langkah

    1. Pertama, aduk semua bahan I hingga setengah kalis. Diamkan dalam keadaan tertutup hingga +- 30 menit.

    2. Selagi menunggu adonan I mengembang, selanjutnya mengolah bahan III. Tabur gula pada teflon dengan api kecil hingga gula cair sendiri dan bewarna kecoklatan (jangan diaduk/ jangan sampai terkena tangan karna sangat panas).

    3. Setelah gula sudah menjadi caramel (cair bewarna kecoklatan), masukan pisang ambon yang sudah di potong" kecil dan masukan mentega, aduk rata hingga menjadi setengah selai teksturnya. Sisihkan.

    4. Campur semua bahan II, masak dengan api sedang hingga meletup", dinginkan.

    5. Setelah adonan I mengembang, bagi adonan menjadi 4 sama bagian, cetak di loyang muffin, oven hingga matang +- 15 menit dengan suhu oven 160° (Sesuaikan dengan oven masing").

    6. Setelah adonan I matang, keluarkan dari oven dan topping dengan Vla coklat, lapisan atas vla ditambahkan dengan topping Pisang caramel lalu tambahi dengan oreo tumbuk + oatmeal.

    7. Setelah selesai semua topping, oven kembali +- 15 menit dengam suhu 170°.

    8. Keluarlan dari oven.. dan Siap disantapppp hehe

    9. Tekstur pizza crunchy dan vla + pisang caramel lumerrr dimulut.




    Itulah tadi Resep Pizza Cup Banana CoVla, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Pizza Cup Banana CoVla diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pizza Cup Banana CoVla - Dewi Tata S diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Pizza Cup Banana CoVla - Dewi Tata S dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2016/03/resep-pizza-cup-banana-covla-dewi-tata-s.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.