Resep Bakmi goreng jawa (indomie) Oleh hastyo tyanto

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bakmi goreng jawa (indomie) Oleh hastyo tyanto
  • Resep Bakmi goreng jawa (indomie) oleh hastyo tyanto

    Berikut ini cara memasak Bakmi goreng jawa (indomie). Resep Bakmi goreng jawa (indomie) yang ditulis hastyo tyanto dapat disajikan 5 porsi.



    resep Bakmi goreng jawa (indomie)


    Resep Bakmi goreng jawa (indomie)


    Porsi: 5 porsi

    Bahan-bahan

    1. 3 bungkus indomie jumbo ayam panggang (kemasan putih biru)
    2. 200 gr sawi hijau
    3. 250 gr taoge
    4. 8 butir bakso ayam merk sogood
    5. 3 batang daun bawang, potong serong
    6. 2 butir telur, buat orak-arik
    7. 13 siung bawang putih
    8. 8 butir kemiri, sangrai
    9. 30 gr ebi, rendam air panas
    10. 2 sdt lada bubuk
    11. 2 sdt garam
    12. 1 sdt terasi
    13. 25 ml minyak goreng
    14. 1 sdm mentega
    15. 2 sdm kecap manis
    16. 100 ml air

    Cara Membuat

    1. Rebus mie dalam air mendidih selama 10 menit. Beri sedikit minyak goreng agar tidak lengket. Lalu tiriskan.

    2. Bumbu halus: Masukkan bawang putih, kemiri, ebi, garam, merica bubuk dan minyak goreng ke dalam blender. Haluskan semua hingga tercampur halus.

    3. Panaskan mentega, tumis bumbu halus dan masukkan terasi, aduk hingga harum.

    4. Masukkan bakso, aduk-aduk terus hingga tercampur dengan bumbu dan baksonya matang. Dilanjutkan dengan memasukkan taoge, sawi, daun bawang dan telur yang sudah diorak-arik.

    5. Tuang sedikit air, aduk terus hingga sayuran matang sempurna.

    6. Masukkan mie, aduk hingga sayuran tercampur dengan mie. Tambahkan kecap mans, garam dan merica bubuk untuk citarasa mantap. Aduk terus sampai semuanya tercampur sempurna.

    7. Sajikan panas.




    Demikianlah Resep Bakmi goreng jawa (indomie), Harapan kami berguna untuk anda.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Bakmi goreng jawa (indomie) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bakmi goreng jawa (indomie) Oleh hastyo tyanto diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Bakmi goreng jawa (indomie) Oleh hastyo tyanto dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2016/01/resep-bakmi-goreng-jawa-indomie-oleh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.