Resep Crab Bento Oleh Anik Kurniawan

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Crab Bento Oleh Anik Kurniawan
  • Resep Crab Bento oleh Anik Kurniawan

    Dibawah ini adalah cara memasak Crab Bento. Resep Crab Bento yang dishare oleh Anik Kurniawan cukup untuk 4 porsi.



    gambar untuk resep Crab Bento


    Resep Crab Bento


    Porsi: 4 porsi

    Bahan-bahan

    1. 400 gram Nasi goreng jawa'
    2. 4 buah Sosis Sapi
    3. 2 butir Telur Ayam
    4. 4 buah Ayam goreng tepung'
    5. 1 lembar Keju slice'
    6. 1 lembar nori'
    7. 4 helai Selada
    8. 1 batang Spaghetti stick'

    Langkah

    1. Buat mata kepiting dari nori menggunakan nori plunger, dan keju yang dipotong dengan sedotan ukuran besar. Buat senyum kepiting. Buat capit nya dari sosis dan sematkan dengan spaghetti stick

    2. Buat kepalan nasi goreng untuk badan kepiting dengan bantuan plastik wrap. Tata dalam wadah bersama selada sebagai alasnya.

    3. Masukkan ayam goreng tepung dan telur dadar kesisi kosong wadah.

    4. Pasang ekspresi wajah kepiting diatas kepalan nasi, jadi deh crab bento simple nan menarik. selamat mencoba




    Demikianlah tadi Resep Crab Bento, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Crab Bento diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Crab Bento Oleh Anik Kurniawan diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Crab Bento Oleh Anik Kurniawan dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2015/10/resep-crab-bento-oleh-anik-kurniawan.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.