Resep Mie Kuah Sehat (rasa mirip mie instan) oleh Isti Alleia
Berikut ini resep Mie Kuah Sehat (rasa mirip mie instan). Resep Mie Kuah Sehat (rasa mirip mie instan) yang ditulis Isti Alleia dapat disajikan .
Resep Mie Kuah Sehat (rasa mirip mie instan)
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 keping mie telor
- 2 btr telor ayam
- 1 btg sosis
- 1 btg daun bawang iris"
- 1 btg seledri iris"
- 1 bh tomat potong dadu
- 1 bh cabe merah (sesuai selera kalo suka pedes bisa ditambahin)
- 2 siung bawang merah iris"
- 1 siung bawang putih iris"
- Secukupnya garam, ladaku, masako rasa ayam
- Jumlah takaran bumbu'a mnyesuaikan air/bnyk'a kuah yg diinginkan
Cara Membuat
-
Tumis bawang merah & bawang putih sampai harum, masukkan cabe hingga layu lalu tambahkan air.
-
Setelah kuah mendidih masukkan sosis, tomat, dan telur. Aduk2 hingga telur matang.
-
Masukkan mie, daun bawang, seledri, dan semua bumbu. Cicipi rasa kuah nya.
-
Mie instan kw siap di sajikan?? nikmati selagi masih panas, ditambahi saos lebih yummmiii??
Itulah tadi Resep Mie Kuah Sehat (rasa mirip mie instan), Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Mie Kuah Sehat (rasa mirip mie instan) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mie Kuah Sehat (rasa mirip mie instan) - Isti Alleia diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Mie Kuah Sehat (rasa mirip mie instan) - Isti Alleia dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2015/09/resep-mie-kuah-sehat-rasa-mirip-mie.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.