Resep Jamu Beras Kencur (#Pr_RecookMinTradisional) oleh Widjie Astuti
Berikut ini cara membuat Jamu Beras Kencur (#Pr_RecookMinTradisional). Resep Jamu Beras Kencur (#Pr_RecookMinTradisional) yang dishare oleh Widjie Astuti dapat disajikan .
Resep Jamu Beras Kencur (#Pr_RecookMinTradisional)
Porsi:
Bahan-bahan
- 150 gr Beras
- 100 gr Kencur
- 80 gr Jahe
- 1 ruas jari Kunyit
- 1500 ml Air Bersih
- Sedikit Garam
- 200 gr Gula merah sisir
- 2 lbr daun Pandan simpulkan
Langkah
Beras dicuci rendam semalam/ 3 jam. Tiriskan.
Bersihkan rimpang2 jahe, kencur, kunyit. Iris2 rebus dengan air gula merah dan daun pandan hingga larut dan mendidih. Biarkan suam2 kuku, buang daun pandannya.
Blender dengan beras sampai halus, saring. Lakukan berkali2 blender dan saringnya.
Biarkan dingin simpan dalam kulkas, atau nikmati saat hangat.
Demikianlah Resep Jamu Beras Kencur (#Pr_RecookMinTradisional), Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Jamu Beras Kencur (#Pr_RecookMinTradisional) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Jamu Beras Kencur (#Pr_RecookMinTradisional) - Widjie Astuti diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Jamu Beras Kencur (#Pr_RecookMinTradisional) - Widjie Astuti dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2015/09/resep-jamu-beras-kencur.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.