Resep Bolu Ketan Hitam oleh Juan's Kitchen
Dibawah ini adalah resep memasak Bolu Ketan Hitam. Resep Bolu Ketan Hitam yang dibuat oleh Juan's Kitchen bisa menjadi .
Resep Bolu Ketan Hitam
Porsi:
Bahan-bahan
- 3 butir telur
- 80 gr gula pasir (resep asli 100gr)
- 125 gr tepung ketan hitam
- 30 gr tepung terigu (1sdm)
- 30 gr tepung maizena (1sdm)
- 100 gr bahan cair (65 gr santan + 35gr minyak goreng?
- 1/4 sdt garam
- slice tambahan : almond
Langkah
Kocok telur n gula sampai mengembang putih kaku dengan speed tinggi (kira" 10menit)
Masukan tepung tepungan selang seling dengan bahan cair. (Gunakan speed paling kecil, jangan terlalu lama nanti cair yaa adonannya)
Masukan ke dalam loyang yang sudah di oles margarin dan tepung
Panggang dengan suhu 200 derajat selama 30-40 menit. Tes tusuk
Cake siap disajikan
Itulah Resep Bolu Ketan Hitam, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Bolu Ketan Hitam diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu Ketan Hitam - Juan's Kitchen diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bolu Ketan Hitam - Juan's Kitchen dengan alamat Url: https://iznieviolet.blogspot.com/2015/08/resep-bolu-ketan-hitam-juan-kitchen.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.